Pada tanggal 14-16 Desember 2021, Ketua Lembaga Penjaminan Mutu Universitas Sam Ratulangi Manado Ir. Steenie Edward Wallah, M.Sc., Ph.D diundang menghadiri sekaligus melakukan pendampingan selaku asesor internal untuk mereview borang akreditasi dalam kegiatan Focus Group Discussion Reakreditasi Program Studi Pendidikan Dokter dan Profesi Dokter Fakultas Kedokteran UNSRAT yang dilaksanakan di Mercure Hotel, Tateli Kabupaten Minahasa.
Category: Berita
Focus Group Discussion Review Penyusunan Dokumen SPMI Unsrat
Pada Hari Selasa tanggal 30 November 2021, Lembaga Penjaminan Mutu Universitas Sam Ratulangi Manado mengadakan kegiatan Focus Group Discussion (FGD) Review Penyusunan Dokumen Sistem Penjaminan Mutu Internal (SPMI) Universitas Sam Ratulangi Tahun 2021-2025. Acara ini diselenggarakan secara daring yang dimulai pada pukul 09.15 Wita – selesai. Kegiatan ini diikuti Pimpinan Lembaga Penjamian Mutu Unsrat :… Continue reading Focus Group Discussion Review Penyusunan Dokumen SPMI Unsrat
FGD Penyusunan Dokumen Kebijakan Mutu Akademik
Pada tanggal 8 November 2021, Lembaga Penjaminan Mutu Universitas Sam Ratulangi Manado mengadakan kegiatan Focus Group Discussion (FGD) Penyusunan Dokumen Kebijakan Mutu Akademik. Acara ini diselenggarakan secara Online dan Offline yang di mulai pada jam 09.00 Wita – 15.00 Wita dan dihadiri oleh para Kepala Laboratorium Penjaminan Mutu Fakultas dalam lingkup Universitas Sam Ratulangi, Ketua… Continue reading FGD Penyusunan Dokumen Kebijakan Mutu Akademik
Focus Group Discussion Dokumen IPEPA Prodi Ekonomi Pembangunan
Pada tanggal 15 November 2021, Lembaga Penjaminan Mutu Universitas Sam Ratulangi Manado mengadakan kegiatan Focus Group Discussion (FGD) Dokumen Instrumen Pemantauan dan Evaluasi Peringkat Akreditasi (IPEPA) Program Studi Ekonomi Pembangunan Fakultas Ekonomi dan Bisnis Universitas Sam Ratulangi. Acara ini diselenggarakan secara daring bersama Asesor Internal Unsrat : Prof. Dr. David Paul Elia Saerang, SE., MCom(Hons) Dr.… Continue reading Focus Group Discussion Dokumen IPEPA Prodi Ekonomi Pembangunan
Focus Group Discussion (FGD) Evaluasi & Penyusunan Dokumen Sistem Penjaminan Mutu Internal (SPMI) UNSRAT Tahun 2021-2025
Pada tanggal 12 s.d. 14 November 2021, Lembaga Penjaminan Mutu Universitas Sam Ratulangi Manado mengadakan kegiatan Focus Group Discussion (FGD) Evaluasi dan Penyusunan Dokumen Sistem Penjaminan Mutu Internal (SPMI) Universitas Sam Ratulangi Tahun 2021-2025. Acara ini diselenggarakan dan di mulai pada tanggal 12 November 2021 pada jam 13.00 Wita – selesai secara luring di Hotel… Continue reading Focus Group Discussion (FGD) Evaluasi & Penyusunan Dokumen Sistem Penjaminan Mutu Internal (SPMI) UNSRAT Tahun 2021-2025
Visitasi Daring Program Studi Doktor Ilmu Kelautan
Pada hari Jumat dan Sabtu (22 Oktober 2021 dan 23 Oktober 2021), Lembaga Penjaminan Mutu Universitas Sam Ratulangi Manado mengadakan visitasi Program Studi Doktor Ilmu Kelautan Fakultas Perikanan dan Ilmu Kelautan Universitas Sam Ratulangi Manado. Acara ini diselenggarakan secara daring yang dihadiri oleh 32 peserta dengan Asesor : Prof. Dr. Mulyono Baskoro, M.Sc dari Institut… Continue reading Visitasi Daring Program Studi Doktor Ilmu Kelautan
Pembukaan Asesmen Lapangan Prodi Sistem Informasi FMIPA
Pada hari ini Jumat (15/10/2021), Lembaga Penjaminan Mutu Universitas Sam Ratulangi Manado melaksanakan kegiatan Pembukaan Asesmen Lapangan Program Studi Sistem Informasi Fakultas Matematika dan Ilmu Pengetahuan Alam UNSRAT Acara ini diselenggarakan secara daring yang dihadiri oleh 34 peserta diantaranya Wakil Rektor Bidang Akademik, Ketua Lembaga Penjaminan Mutu, Dekan Fakultas Matematika dan Ilmu Pengetahuan Alam, Koordinator… Continue reading Pembukaan Asesmen Lapangan Prodi Sistem Informasi FMIPA
Simulasi AL Prodi Sistem Informasi FMIPA
Pada hari ini, Selasa (12/10/2021), Lembaga Penjaminan Mutu Universitas Sam Ratulangi Manado mengadakan kegiatan Simulasi Akreditasi Lapangan (AL) Program Studi Sistem Informasi Fakultas Matematika dan Ilmu Pengetahuan Alam UNSRAT. Acara ini diselenggarakan secara daring pada pukul 18.00 Wita – selesai yang dihadiri Dekan Fakultas Matematika dan Ilmu Pengetahuan Alam, Koordinator Pusat Akreditasi dan Sertifikasi Lembaga… Continue reading Simulasi AL Prodi Sistem Informasi FMIPA
Rapat Koordinasi Penyusunan IPEPA Program Studi Unsrat
Pada hari Senin (06/09/2021), Lembaga Penjaminan Mutu Universitas Sam Ratulangi Manado mengadakan rapat koordinasi penyusunan Instrumen Pemantauan dan Evaluasi Peringkat Akreditasi (PEPA) dengan Program Studi yaitu : 1) Prodi Manajemen, 2) Ekonomi Pembangunan, 3) Akuntansi dari FEB, 4) Prodi Pemberdayaan Sumber Daya Perikanan, dan 5) Prodi Ilmu Kelautan S3. Acara ini diselenggarakan secara daring pada… Continue reading Rapat Koordinasi Penyusunan IPEPA Program Studi Unsrat
Asesmen Lapangan Akreditasi Program Studi Profesi Insinyur
Kegiatan Asesmen Lapangan Daring Asesor BAN PT di Program Studi Program Profesi Insinyur Pascasarjana Universitas Sam Ratulangi Manado, Hari Rabu tanggal 1 Spetember 2021. Narasumber : Ir. Subagyo., Ph.D Prof. Dr. Ing. Ir. Herman Parung, M.Eng